Men Fest Tawarkan Jam Tangan Alba, Ini Fakta Menariknya!
Nama Alba pasti sudah tidak asing lagi bagi pecinta jam tangan, namun banyak yang hanya mengetahui merek ini dari bayang-bayang merek induknya yaitu Seiko. Sub-Merek dari Seiko Perlu dicatat bahwa Alba adalah sub-merek dari Seiko Watch Corporation, yang telah memproduksi sejumlah jam tangan populer. Dengan demikian, Alba adalah saudara dari merek Seiko Watch Corporation lainnya, … Baca Selengkapnya